Cara Memasang Read More Otomatis Dengan Gambar Pada Blogger

ALDO-SHARE : Download Software,Crack,Keygen,Serial Number,Patch Full Version.

Cara Memasang Read More Otomatis Dengan Gambar Pada Blogger - Pada kesempatan kali ini Kang Koisine akan membahas Tutorial Blogger mengenai Cara Memasang Read More Otomatis pada Blogger. Read more ini berfungsi untuk emenggal jumlah ringkasan yang terdapat pada homepage atau halaman utama blog. Fitur Read More kali ini dilengkapi dengan gambar dan dapat mengatur jumlah karakter yang muncul pada homepage. Dengan menggunakan fitur Read More Otomatis ini jumlah karakter pada homepage tidak akan fullpost dan tidak akan memakan banyak template.Nah jika Template Blogspot Anda belum dilengkapi dengan fitur Read More Otomatis, Anda dapat menggunakan script Read More Otomatis ini dengan mudah dan gratis. Silahkan lihat panduannya di bawah ini.
Cara Memasang Read More Otomatis Dengan Gambar Pada Blogger
  • Login ke Blogger Anda,
  • Pada Dashboard Pilih Template » Edit HTML,
  • Centang » Expand Template Widget,
  • Selanjutnya silahkan cari kode di bawah ini,
</head>
  • Letakan script di bawah ini sebelum kode di atas,
<script type='text/javascript'>
var thumbnail_mode = "no-float" ;
summary_noimg = 430;
summary_img = 340;
img_thumb_height = 100;
img_thumb_width = 120;
</script>
<script type='text/javascript' src='http://bloggerblogwidgets.googlecode.com/files/auto_readmore_blogger.js' ></script>

Keterangan »

summary_noimg = 430;: Jumlah Karakter jika tidak memiliki Gambar / Thumbnail
summary_img = 340;: Jumlah Karakter jika memiliki Gambar / Thumbnail
img_thumb_height = 100;: Tinggi Gambar / Thumbnail.
img_thumb_width = 120;: Lebar Gambar / Thumbnail.

  • Selanjutnya, silahkan cari kode di bawah ini,
<data:post.body/>
  • Selanjutny hapus kode tersebut lalu ganti dengan kode di bawah ini,
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<data:post.body/>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;static_page&quot;'>
<data:post.body/>
<b:else/>
<div expr:id='&quot;summary&quot; + data:post.id'>
<data:post.body/>
</div>
<script type='text/javascript'>
createSummaryAndThumb(&quot;summary<data:post.id/>&quot;);
</script>
<div style='clear: both;'/>
<span class='rmlink' style='font-weight:bold;padding:5px;float:right;text-align:right;'><a expr:href='data:post.url' >Read more ... </a></span>
</b:if>
</b:if>
  • Terakhir, Simpan Template.