Cara Pasang Autoplay Musik Di Blog


Warnai hidup Anda dengan musik untuk mengusir kesepian Anda. Untuk itu saya share Cara Pasang Autoplay Musik Di Blog untuk lebih mewarnai blog Anda dengan musik favorite Anda.
Cara Pasang Autoplay Musik Di Blog ini kita akan menggunakan jasa pihak ketiga untuk dapat memutarkan musik favorite kita. Dalam hal ini kita menggunakan jasa Divine Music.

Bagi yang tertarik untuk mencoba Cara Pasang Autoplay Musik Di Blog, silahkan simak uraian singkat saya di bawah ini.

Langkah pertama:
  • Anda masuk ke Divine Music DI SINI
Langkah kedua:
  • Pilih jenis musik kesukaan Anda pada menu di sebelah kanan atas. Di situ ada Country Music, Hip Hop, Pop, Heavy Rock/Metal, R&B, Techno/Dance.
Langkah ketiga:
  • Kemudian silahkan pilih artis favorite Anda pada kotak daftar nama artis di sebelah kanan. Klik nama artisnya, kemudian akan terbuka jendela baru. Silahkan copy kode HTML yang diberikan.
Langkah keempat:
  • Login ke blog Anda >> Dashboard >> Layout/Tata Letak >> Add a Gadget >> Pilih HTML/JavaScript. Kemudian pastekan kode yang Anda copy dari Divine Music tadi. Save gadget.
Langkah kelima:
  • Selesai, sekarang blog Anda sudah memiliki autoplay musik favorite Anda. Dan setiap pengunjung blog dapat menikmati musik favorite Anda. Dan diharapkan mereka akan betah berlama-lama di blog kita.

Demikian saja postingan saya tentang Cara Pasang Autoplay Musik Di Blog ini semoga dapat dimengerti dan bermanfaat bagi kita semua.

homepage www.divine-music.info





-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Terima kasih sudah mampir di aldo-share
Silahkan tinggalkan komentar dengan baik dan sopan
Silahkan masukan komentar jika ada pertanyaan
Silahkan sobat copy/paste jika bermanfaat
Dengan senang hati jika anda mempunyai saran untuk kami
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

No comments:

Post a Comment